Judul tulisan ini saya ambil dari film yang dibintangi oleh Will Smith yang sangat mengharukan...
"Pursuit of Happyness"
Everybody in this world are looking for happiness. Right!!!
Apakah itu bahagia di dunia saja, atau bahagia dunia dan akhirat.
Sebagai seorang muslim yang mempercayai adanya akhirat, tentu saja yang saya cari adalah kebahagiaan dunia dan akhirat. Seringkali yang salah kaprah adalah orang yang hanya mencari kebahagiaan dunia saja, untuk sekedar memuaskan nafsu, mengejar prestige, dan materi tapi menggunakan cara-cara yang menimbulkan ketidakbahagiaan di akhirat.
Kebahagiaan tidak selalu bernilai materi, walaupun terkadang untuk mencapainya kita juga membutuhkan materi. Materi hanyalah "sarana" untuk mewujudkan kebahagiaan. Dengan adanya materi, bisa menunjang kita untuk membahagiakan orang tua, membantu orang lain, dan beribadah dengan tenang.
Lalu apa arti kebahagiaan buat aku. Saat ini hal-hal yang membuat aku bahagia adalah :
1. Berkumpul bersama keluarga dan melihat mereka berbahagia.
2. Menikah, Membentuk keluargaku sendiri. Menjadi seorang istri dan seorang ibu. Hal alamiah yang membuat wanita bahagia.
3. Melihat orang lain berbahagia karena apa yang aku lakukan.
4. Melakukan hal-hal yang aku sukai co: berkumpul dengan teman-teman, membaca buku, dll
Di luar hal-hal tersebut di atas ada 1 hal terpenting yang menjadi dasar untuk mencapai kebahagiaan, yaitu Meyakini Gusti Allah . Tidak hanya sebagai modal dasar mendekatkan diri pada-Nya, namun juga meyakini apa yang telah terjadi merupakan kehendak-Nya. Sehingga kita tidak lagi mempertanyakan kenapa sesuatu itu bisa terjadi. Kita cukup bersabar, mengikhlaskan, dan berdamai dengan kenyataan. Bukankah itu kebahagiaan yang bisa kita ciptakan sendiri, dan itu indah...
Baca selengkapnya »
"Pursuit of Happyness"
Everybody in this world are looking for happiness. Right!!!
Apakah itu bahagia di dunia saja, atau bahagia dunia dan akhirat.
Sebagai seorang muslim yang mempercayai adanya akhirat, tentu saja yang saya cari adalah kebahagiaan dunia dan akhirat. Seringkali yang salah kaprah adalah orang yang hanya mencari kebahagiaan dunia saja, untuk sekedar memuaskan nafsu, mengejar prestige, dan materi tapi menggunakan cara-cara yang menimbulkan ketidakbahagiaan di akhirat.
Kebahagiaan tidak selalu bernilai materi, walaupun terkadang untuk mencapainya kita juga membutuhkan materi. Materi hanyalah "sarana" untuk mewujudkan kebahagiaan. Dengan adanya materi, bisa menunjang kita untuk membahagiakan orang tua, membantu orang lain, dan beribadah dengan tenang.
Lalu apa arti kebahagiaan buat aku. Saat ini hal-hal yang membuat aku bahagia adalah :
1. Berkumpul bersama keluarga dan melihat mereka berbahagia.
2. Menikah, Membentuk keluargaku sendiri. Menjadi seorang istri dan seorang ibu. Hal alamiah yang membuat wanita bahagia.
3. Melihat orang lain berbahagia karena apa yang aku lakukan.
4. Melakukan hal-hal yang aku sukai co: berkumpul dengan teman-teman, membaca buku, dll
Di luar hal-hal tersebut di atas ada 1 hal terpenting yang menjadi dasar untuk mencapai kebahagiaan, yaitu Meyakini Gusti Allah . Tidak hanya sebagai modal dasar mendekatkan diri pada-Nya, namun juga meyakini apa yang telah terjadi merupakan kehendak-Nya. Sehingga kita tidak lagi mempertanyakan kenapa sesuatu itu bisa terjadi. Kita cukup bersabar, mengikhlaskan, dan berdamai dengan kenyataan. Bukankah itu kebahagiaan yang bisa kita ciptakan sendiri, dan itu indah...